Resume
Reza Noprial Lubis, M.Pd Reza Noprial Lubis, M.Pd. Lahir di Kota Pematangsiantar, Sumatera Utara. Merupakan anak pertama dari tiga bersaudara. Sepanjang perjalanan hidup, ditemani dengan dia yang terkasih, Dr. Rizki Akmalia, M.Pd , dan alhamdulillah dikaruniai seorang buah hati. Menyelesaikan pendidikan Taman Kanak-Kanak Islam YPHI tahun 2000, SD Perguruan Masyarakat Rakyat tahun 2006, MTs Negeri Pematangsiantar tahun 2009, dan MAS Al-Washliyah Pematangsiantar tahun 2011. Tamat dari pendidikan tinggi di UIN SU Medan Prodi PAI tahun 2016 dan Program Magister PAI UIN SU Medan tahun 2019. Pengembangan diri dan pengabdian Saya lakukan melalui kegiatan pelatihan atau Workshop dengan menjadi narasumber di STAI "UISU" Pematangsiantar, SMK Proyek UISU Pematangsiantar, untuk mendampingi para guru dan/ calon guru menuju pembelajaran abad 21. Turut serta dalam berbagai kegiatan webinar, seperti Metodologi Penelitian Bersama Pakar (Prof. Dr. Sugiyono, M.Pd). Saya memiliki minat riset di bida…